Tuesday, July 18, 2017

Kurangi Konsumsi Nasi, Ini 7 Manfaat Sehat yang Anda Dapatkan

IntipsLagi - Kebanyakan orang bilang jika “makan sebanyak apapun terasa belum kenyang jika belum makan nasi putih”, apakah Anda juga merasakan hal yang sama? Memang, nasi putih merupakan makanan pokok orang Indonesia, jadi akan terasa aneh jika tidak mengonsumsinya. Makan nasi memang memberi manfaat untuk menambah energy tubuh, tapi di sisi lain, nasi juga mengandung banyak karbohidrat sehingga dapat meningkatkan berat badan dengan cepat jika dikonsumsi berlebihan.  Bahkan, disebutkan jika berlebihan dapat merugikan kesehatan. Alasan itulah yang membuat banyak para ahli yang menyarankan untuk mengurangi asupan nasi. Mungkin tak semua orang tahu, apa sajakah manfaat sehat yang didapatkan dari konsumsi nasi. Tips dan Cara Cerahkan Kulit Siku dan Lutut yang Menghitam
manfaat kurangi/http://stupeni.in.ua
Agar lebih jelasnya, simak yuk 7 manfaat sehat yang bisa Anda dapatkan akibat kurangi nasi, berikut ini :

1.    Gula darah jadi seimbang

Mengurangi atau meniadakan nasi dalam menu keseharian dapat bermanfaat menstabilkan kadar gula darah. Sebaliknya jika mengonsumsi nasi berlebihan dapat sebabkan kadar gula meningkat. Mengejutkan! 9 Kebiasaan Sederhana Ini Bikin Anda Awet Muda

2.    Kulit lebih cantik

Makan nasi berlebihan dapat menyebabkan kadar gula tinggi yang akhirnya berimbas pada kecantikan kulit, misalnya : keriput, kusam, dan lainnya. Kurangi nasi dang anti karbohidrat yang lebih sehat agar kulit indahmu tetap terjaga.

3.    Terhindar dari risiko sembelit

Nasi putih mengandung serat yang sedikit sehingga membuat Anda berisiko terkena sembelit. Dengan mengurangi atau mengganti nasi putih dengan karbohidrat yang lebih sehat, dijamin Anda akan terhindar dari sembelit.

4.    Nafsu makan lebih terkendali

Makan nasi bersama lauk favorit hanya akan membuat nafsu makanmu meningkat. Berbeda sekali jika Anda ganti nasi putih dengan nasi merah, dijamin nafsu makan Anda jauh lebih terkendali karena memang lebih mengenyangkan.

5.    Terhindar dari penyakit diabetes

Mengurangi nasi dapat menstabilkan kadar gula darah sehingga Anda dapat terhindar dari penyakit diabetes tipe 2.

6.    Berat badan lebih stabil

Kandungan karbohidrat yang tinggi dapat meningkatkan berat badan, sebalik mengurangi nasi dapat membuat berat badan Anda lebih cepat turun.

7.    Tidak cepat lapar

Nasi mengandung karbohidrat tinggi sehingga mengonsumsinya hanya membuat kenyang sementara, kemudian lebih cepat merasa lapar. Mengganti nasi putih dnegan karbohidrat kompleks justru membuat Anda kenyang lebih lama atau tidak cepat lapar.
Setelah mengetahui 7 manfaat sehat dari mengurangi konsumsi nasi diatas, pastinya Anda akan lebih bersemangat lagi dalam menjalankan pola hidup sehat.

Tags : akibat tidak makan nasi putih, cara diet nasi yang benar, efek samping diet tidak makan nasi, dampak tidak pernah makan nasi, efek tidak makan nasi seminggu, bahaya tidak makan nasi putih, makanan pengganti nasi putih, diet tapi tetap makan nasi putih

Loading...

Baca Juga

Kurangi Konsumsi Nasi, Ini 7 Manfaat Sehat yang Anda Dapatkan
4/ 5
Oleh
Tampilkan Komentar