Wednesday, March 29, 2017

Mengerikan! Ternyata Begini Cara Ular Piton Memakan Manusia

IntipsLagi - Berita tentang ular piton yang memangsa manusia di Salubiro Mamuju, Sulawesi Barat cukup menyita perhatian public. Bagaimana tidak, dalam video yang beredar terlihat jelas sosok manusia dalam kondisi tubuh utuh dan lengkap dengan pakaiannya berada didalam perut ular. Memang tidak aneh, karena menurut kabarnya, ular yang memangsa Akbar memiliki ukuran sekitar 7 meter sehingga bias dikatakan memiliki kekuatan lumayan besar. Nah yang jadi pertanyaan adalah, bagaimana cara ular memakan manusia dalam kondisi utuh begitu? Bukan Garam, Ternyata Ular Sangat Takut dengan Dua benda ini
ular makan manusia/www.harianaceh.co.id/

Begini cara Ular Piton melemahkan tubuh mangsanya

Ternyata sebelum memakan manusia, ular terlebih dulu akan membelit tubuh mangsanya dengan kuat guna menghancurkan tulang-tulangnya hingga lemas atau meninggal. Setelah proses tersebut, ular piton akan langsung menelan mangsanya dengan utuh tanpa harus mengunyahnya. Baru setelah masuk kedalam perut, lalu tubuh mangsanya akan dicerna dan dihancurkan oleh enzim khusus yang ada didalam perutnya. Ini 8 Tanda yang Diberikan Tubuhmu Saat Kelebihan Garam

Mulut ular kan kecil, kok muat memasukkan manusia yang ukurannya jauh lebih besar?

Ternyata ular memiliki rahang yang fleksibel atau luwes sehingga dia bisa bebas memasukkan mangsanya , termasuk manusia.

Kenapa bisa memangsa manusia?

Ada yang menyebutkan jika kasus ular memakan manusia ini jarang sekali terjadi, karena manusia memang bukan mangsa utamanya. Umumnya ular besar sejeni piton akan memangsa mamalia besar seperti rusa atau babi hutan. Meski begitu, ular memilih mangsa sesuai dengan kebutuhan kalorinya. Lalu bagaimana bisa ular memakan manusia? Aji Rachmat, Ketua Sioux Indonesia -lembaga konservasi ular, Piton tidak memiliki kemampuan membedakan manusia dengan hewan. Piton sendiri memiliki cara unik untuk mencari mangsanya, yakni dengan mengandalkan panas tubuh mangsanya. Ular memangsa manusia karena kondisinya sangat lapar dan dia tak menemukan makanan yang bisa dimakan.

Semakin mangsanya bergerak, maka belitan ular akan semakin kuat

Berdasarkan analisa di lapangan, kemungkinan korban sempat melakukan perlawanan karena ular piton termasuk tidak berbisa. Meski begitu akhirnya dia kalah akibat belitan ular yang terus menguat. Memang salah satu sifat piton adalah semakin mangsanya bergerak, maka ia akan memperkuat lilitannya.
Mengerikan sekali ya, cara ular piton memakan manusia. Semoga saja kejadian mengerikan ini tidak akan terulang lagi dimanapun tempatnya. Lindungilah para ayah dan lelaki yang berjuang di luar sana, Ya Rabb..
Tags : ular makan manusia dijakarta saat banjir, ular memakan manusia di kelapa gading, video ular makan manusia asli, ular makan manusia di sampit, ular raksasa makan manusia nyata, video ular makan manusia di kalimantan barat, ular makan kuda nil, download video ular makan manusia

Loading...

Baca Juga

Mengerikan! Ternyata Begini Cara Ular Piton Memakan Manusia
4/ 5
Oleh
Tampilkan Komentar