Thursday, May 25, 2017

Bahaya! Ini 7 Kebiasaan Sepele yang Wajib Dihindari Setelah Makan

IntipsLagi - Apa yang biasa Anda lakukan setelah makan? Tidur, nonton televisi, nongkrong, atau mungkin melakukan beberapa aktivitas lainnya? Banyak orang yang tidak memiliki banyak waktu luang sehingga mereka selalu terburu-buru, meskipun sedang makan. Bahkan ketika baru selesai makan, mereka akan langsung melakukan beberapa aktivitas tertentu. Padahal ada beberapa aktivitas yang justru berbahaya jika dilakukan seusai makan. Hem, pasti Anda terkejut, kira-kira apa sajakah aktivitas sepele yang justru berbahaya jika dilakukan setelah makan? Agar lebih jelasnya, simak saja informasinya berikut ini :Kaki Berkeringat Sebabkan Bau? Lakukan 5 Cara Ini untuk Mengatasinya

hindari aktivitas ini seteah makan/tokopedia.com

Mandi

Langsung mandi setelah makan sangat wajib dihindari, karena dapat merusak pencernaan dan juga membuat proses metabolism tubuh jadi terlambat. Kenapa demikian? Karena pada saat kita mandi, maka suhu tubuh kita akan naik sehingga untuk mnegatasinya, tubuh lebih banyak darah ke kulit dibandingkan biasanya. Jika ingin mandi, sebaiknya lakukan 30 menit setelah makan.Penyebab Telapak Kaki Sakit Setelah Bangun Tidur dan Cara Mengatasinya

Makan buah

Makan buah setelah makan seringkali dilakukan untuk mencuci mulut atau menghilangkan bau, padahal aktivitas ini dapat berbahaya untuk tubuh, karena buah jadi sulit dicerna sehingga sebabkan masalah pencernaan, seperti : dada terasa terbakar, asam lambung naik, dan lainnya. Kulit Kasar dan Kapalan? Haluskan dengan 5 Bahan Alami Ini

Minum teh

Minum teh seusai makan biasa dilakukan, tapi tahukah Anda jika aktivitas ini dapat mengacaukan penyerapan zat besi dan mineral yang dibutuhkan tubuh. Jika ingin mengonsumsinya, maka lakukan 1 jam setelah makan.

Tidur

Seusai makan, umumnya mata akan terasa ngantuk. Jangan dituruti untuk tidur setelah makan, karena dapat berisiko sebabkan heartburn atau rasa panas di dada, bersendawa terus menerus dan asam lambung tinggi.
Selain itu, sudah banyak buktinya jika kebiasaan tidur langsung setelah makan siang atau malam dapat meningkatkan risiko penyakit stroke. Maka itu jika ingin tidur, pastikan beri jeda sekitar 2 jam setelah makan.

Olah raga

Dengan alasan untuk membakar lemak, seseorang langsung berolahraga setelah makan, padahal aktivitas ini sangat berbahaya karena dapat sebabkan ketidaknyamanan, dari mulai mual, cegukan, kejang dan lain sebagainya. Kalaupun Anda ingin berolahraga, lakukan setidaknya 2 jam setelah makan.

Mer0k0k

Bersantai sambil menghisap r0k0k seusai makan banyak sekali dilakukan oleh sebagian orang. Padahal, kebiasaan ini sangatlah tidak sehat, bahkan dapat menyebabkan efek bahaya, karena tembakau dapat menghambat penyerapan vitamin dan mineral.

Minum air

Langsung minum air seusai makan juga tidak disarankan, karena dapat berisiko mengganggu system pencernaan. Jika ingin minum, Anda bisa lakukan 20 menit setelah makan.
Setelah mengetahui beberapa kebiasaan sepele diatas, pastinya Anda akan berusaha menghindarinya agar tidak sebabkan masalah pada kesehatan tubuh.
Tags : kenapa habis makan tidak boleh tidur, berapa lama setelah makan boleh tidur, berbaring setelah makan, efek tidur setelah makan siang, jarak tidur setelah makan, tidur setelah makan menurut islam, kenapa habis makan tidak boleh mandi, tidur setelah makan sahur

Loading...

Baca Juga

Bahaya! Ini 7 Kebiasaan Sepele yang Wajib Dihindari Setelah Makan
4/ 5
Oleh
Tampilkan Komentar